Kunci Motor Off Tapi Panel Masih Menyala di Molis Uwinfly T3? Begini Penyelesaiannya


Uwinfly T3-Uwinfly-Instagram

JURNALIS INDONESIA - Saat membeli sebuah motor terdapat beberapa kendala yang membuat panik pengendara. 

Tetapi berkat adanya forum atau komunitas dari sebuah merek motor, para pengguna berbagi masalah dan mencari solusi. 

Salah satunya masalah yang dihadapi oleh akun facebook Ixcan Fauzy, ia mengalami Motor Listrik Uwinfly T3 bersmasalah. 

(BACA JUGA:Saat Jalan Terasa Tidak Nyaman? Ini Shockbreaker yang Pas Untuk U-Winfly T3S)

Uwinfly T3 miliknya tiba-tiba panelnya tidak mati ketika posisi kunci sudah di posisi off. 

Seharusnya saat motor listrik dimatikan semua perangkat yang ada pada unit mati, namun tidak dengan ini. 


Speedometer U-Winfly T3-Ixcan Fauzy-Facebook

Peserta grup facebook Uwinfly T3 memberikan jawaban terkait masalah yang terjadi pada molis tersebut.

Penyebab

Menurut pengguna, masalah tersebut terjadi karena sang pemilik tak sengaja menekan tombol petir di alarm. 

(BACA JUGA:Tak Perlu Panik! Ini Solusi Jika Baterai U-Winfly T3 Tidak Bisa Diisi Penuh)

Solusi

Beberapa orang menjawab untuk membenahi masalah tersebut dengan memencet remote buka kunci, lalu dimatikan kembali. 

`
Kategori : Otomotif