Setara 2 Mobil Lamborghini! Segini Biaya yang Dikeluarkan untuk Membuat Film Satria Dewa Gatot Kaca
First Look Gatot Kaca di Film Satria Dewa Gatot Kaca--Instagram @gatotkaca_official
JURNALIS INDONESIA - Film aksi superhero karya anak bangsa, Satria Dewa Gatot Kaca akan dirilis pada 9 Juni 2022.
Satria Dewa Gatot Kaca menjadi film superhero moderen kedua setelah sebelumnya Gundala.
Film karya Hanung Bramantyo ini akan mengambil kisah latar belakang dari karakter pewayangan Gatot Kaca.
Trailer terbaru dari Satria Dewa Gatot Kaca telah dirilis pada Jumat 13 Mei 2022.
Dari trailer tersebut terlihat beberapa animasi ciamik khas dari film aksi superhero Marvel.
(BACA JUGA:Ternyata Ini Tipe Perempuan Favorit yang Diidamkan Jungkook Menjadi Seorang Istri, Apakah Kamu Termasuk?)
Lalu berapa biaya yang dikeluarkan untuk membuat film superhero karya anak bangsa ini.